RESEP PRAKTIS (MUDAH) SOTO SOKARAJA ENAK, LEZAT
15:35
CARA MEMBUAT (MEMASAK) MASAKAN KHAS PURWOKERTO SOTO SOKARAJA SEDAP, GURIH
Bismillah...
Bahan-bahan dasar membuat (membikin) masakan soto sokaraja banyumas :
- Daging ayam 1 kg
- Tauge 160 gram
- Soun 160 gram
- Kedelai 160 gram
- Jahe 2 cm
- Lengkuas 4 cm, memarkan
- Daun salam 4 lembar
- Air 2500 ml
- Minyak goreng
Bumbu bumbu yang dihaluskan untuk membuat (membikin) masakan soto sokaraja banyumas :
? Bawang merah 9 buah
? Bawang putih 4 siung
? Kemiri 6 butir
? Kunyit 2 cm
? Serai 2 batang
? Seledri 2 batang
Pelengkap soto sokaraja spesial :
- Irisan daun bawang
- Irisan seledri
- Bawang goreng
- Telur rebus, iris
- Kerupuk warna warni
Bahan bahan membuat (membikin) sambal soto sokaraja :
? Kacang tanah 210 gram, haluskan
? Cabai rawit 7 buah
? Bawang putih 2 siung
? Air asam 1 sendok makan
? Gula merah 2 sendok makan
? Garam 1 sendok makan
? Bawang goreng 4 sendok makan
Cara membuat (membikin) sambal soto sokaraja yaitu :
- Haluskan atau uleg bawang merah, bawang putih, kencur, cabai merah, serta garam. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus sampai beraroma wangi. Lalu masukkan gula merah, air asam, dan kacang tanah giling. Aduk hingga semua tercampur rata. Angkat. Tuang air. Aduk rata.
Cara membuat / mengolah masakan soto sokaraja banyumas :
1. terlebih dahulu ayam direbus bersama air, lengkuas, daun salam, serta garam hingga matang. Angkat dan tiriskan. Air rebusan atau kaldu sisihkan. Lalu ayam digoreng sampai kuning kecoklatan. Tiriskan. Ayam disuwir-suwir. Sisihkan.
2. tumis bumbu yang sudah dihaluskan sampai harum, kemudian tuangkan ke dalam kaldu atau air rebusan tadi. Dimasak hingga mendidih menggunakan api kecil.
3. siapkan mangkok saji, tata soun, tauge, kacang kedelai, suwiran ayam, telur iris, irisan daun bawang dan seledri. Tuangkan kuah sotonya. Tambahkan bawang goreng diatasnya. Sajikan bersama kerupuk dan sambal.
4. soto sokaraja siap dihidangkan.
Demikianlah tips resep masakan Indonesia dari kami tentang bagaimana cara membuat (membikin) dan memasak (mengolah) masakan sederhana asal dari purwokerto, banyumas, purbolinggo dan sekitarnya yaitu soto ayam sokaraja spesial (istimewa) yang terkenal enak, gurih, sedap, nikmat dan lezat. Mudah ? mudahan tulisan singkat ini dapat menambah perbendaharaan wawasan ilmu pengetahuan bagi anda, khususnya dibidang kuliner (resep masakan). Semoga artikel ini bermanfaat, selamat mencoba. Jangan lewatkan untuk membaca artikel kami lainnya, ?Resep Praktis(Mudah) Soto Betawi (Jakarta) Enak, Lezat?. Atau anda bisa membaca artikel kami lainnya, ?Resep Praktis (Mudah) Mie Ayam Pangsit Khas Jakarta Enak, Lezat?.
reff : http://www.cara-memasak-enak.com/2015/06/resep-soto-ayam-sokaraja.html
0 comments